Sunday, July 6, 2014

My Life's Words (1)

Hidup kita akan menjadi jauh lebih baik di kala kita menyerahkannya kepada Tuhan sepenuhnya dan membiarkan Ia menggunakan hidup kita untuk membuat kehidupan orang lain menjadi lebih baik.

Mungkin kita bagaikan polpen usang, namun Ia Sang pemegang polpen itu akan menggunakan kita pada banyak Kertas Kosong Tak Berguna bahkan Buku-Buku Kosong Tak Bermakna yang Ia telah rancangkan untuk Kita dan membuat kita yang bagaikan polpen usang dan kertas-kertas serta buku-buku kosong tak berguna dan bermakna itu, menjadi hal yang Luar Biasa bahkan di luar dugaan dan kemampuan kita!

Percayalah dengan penuh ketulusan dan kerendahan hati kepadaNya, karena hanya dengan itulah, semua itu akan terjadi dalam kehidupan pribadi kita.

Selamat Beristirahat..
God Loving and Blessing Us Always
 
# On Monday July 7th, 2014 - 01.10 Am from My Face Book Chun Hua Radeulan

No comments:

Post a Comment